Postingan

FUNGSI-FUNGSI PROTOKOL JARINGAN KOMPUTER SERTA KELEBIHAN DAN KEKURANGAN IPV4 DAN IPV6

apa itu protokol? Protokol bisa dikatakan sebuah jembatan penghubung. Contohnya, agar antar komputer dapat saling berkomunikasi dengan komputer lainnya, diperlukan sebuah aturan dan instruksi standar yang dapat dijalankan oleh setiap komputer. Aturan dan instruksi inilah yang disebut sebagai protokol. Jaringan internet memiliki beberapa macam protokol yang memiliki fungsi masing-masing. Selain ICMP, POP3, SMTP, FTP DAN ARP mari kita bahas satu per satu!   Apa Itu ICMP? Dalam Model OSI 7 Layer, terdapat salah satu layer yang bertugas mendefinisikan Internet Protocol (IP) yakni network layer. Saat proses transmisi data tidak menghadapi gangguan, maka protokol IP tersebut akan bekerja normal. Namun saat terdeteksi adanya gangguan, maka langsung ditangani oleh  Internet  Control Message Protocol (ICMP). ICMP adalah protokol dalam jaringan komputer yang ditugasi untuk mengirim pesan error atau kondisi urgent lain yang membutuhkan penanganan segera. Pesan akan dikirim apabila error terjad

Jenis - Jenis Topologi Jaringaan Serta Kelebihan Dan Kekurangannya

Gambar
Pengertian Topologi Jaringan Topologi Jaringan  adalah suatu metode untuk menghubungkan 2 komputer atau lebih, dengan menggunakan ( Kabel UTP, Fiber Optik ) maupun tanpa kabel ( Nirkabel ) sebagai media transmisi. Dalam hal ini akan sangat memungkinkan user bisa berkomunikasi dengan user yang lain dengan mudah walau berbeda tempat. Jenis – jenis Topologi Jaringan Topologi Jaringan juga mempunyai beberapa jenis. Pemilihan sebuah topologi jaringan tergantung kebutuhan user. Mulai dari berapa perangkat yang akan diinstalasi, jarak jangkauan suatu WiFi, berapa ruangan yang akan masuk dalam proses instalasi, dsb. Misalkan, membangun sistem jaringan di lab sekolah, berarti lebih cocok menggunakan topologi star. Berikut adalah jenis – jenis topologi jaringan komputer 1.  Topologi Bus 2. Topologi Star 3. Topologi Ring 4. Topologi Mesh 5. Topologi Tree 1. Topologi Bus                                               Topologi Jaringan Bus  merupakan topologi jaringan yang pertama kali digunakan dal

Jenis - Jenis Perangkat Jaringan komputer

Gambar
1. REPEATER Repeater adalah sebuah perangkat elektronik yang menerima sinyal dan memancarkannya kembali. digunakan untuk memperpanjang transmisi, sehingga sinyal dapat mencakup jarak yang lebih jauh atau dapat diterima di sisi lain dari suatu penghalang. Sejumah tipe pengulang memancarkan sinyal yang identik, namun metode transmisinya berbeda, misalnya, pada frekuensi atau baud rate yang lain. Sama halnya dengan AP (Acces Point), repeater juga berfungsi untuk memperluas jangkauan sinyal wifi. Dengan menggunakan repeater, Anda bisa menambah jangkauan wifi bahkan sampai 500 meter dari posisi router. Jenis repeater 1. Telephone repeater 2. Optical commucations repeater 3. Radio repeater Manfaat 1. Koneksi tidak terputus-putus saat kalian berselancar di Internet, kecuali dalam keadaan jaringan operator sedang bermasalah. 2. Sinyal yang diterima menjadi stabil dan tidak naik-turun, sehingga akan membuat koneksi internet kalian lancar. 3. Membuat modem tidak cepat panas, karena biasanya mode